Event Berlalu Pendidikan

Kuliah Umum “Fotogrametri untuk Dokumentasi Digital Arsitektur”

Fakultas Teknik menyelenggarakan kuliah umum dengan tema “Fotogrametri untuk Digitalisasi Bangunan” yang dibawakan oleh Arnadi Murtiyoso, Ph.D. (Peneliti di ETH Zurich) pada hari Kamis 30 Juni 2022 pukul 13.00 via Zoom. Kuliah umum ini terbuka untuk umum tanpa dipungut biaya. Tayangan ulang dapat diakses pada tautan berikut:https://www.youtube.com/watch?v=P2sDKpHjq9k

Event Berlalu Pendidikan

Kuliah Umum Prodi Arsitektur: “Tektonika Arsitektur Nusantara”

Prodi Arsitektur Fakultas Teknik Universitas Katolik Santo Thomas mengundang teman-teman untuk mengikuti Kuliah Umum dengan tema “TEKTONIKA ARSITEKTUR NUSANTARA” yang dibawakan oleh Bpk. Ir. Christophorus Koesmartadi, M.T. (Dosen Prodi Arsitektur Unika Soegijapranata Semarang dan Peneliti Arsitektur Nusantara). Tayangan ulang dapat diakses pada tautan berikut:https://www.youtube.com/watch?v=Zq_7KW0J9vg

Event Berlalu Pendidikan

Drone Mapping Workshop

Lab Sejarah dan Lab Kota & Pemukiman Prodi Arsitektur Fakultas Teknik Universitas Katolik Santo Thomas Menyelenggarakan PELATIHAN PEMETAAN DENGAN MENGGUNAKAN DRONE (DRONE MAPPING) untuk Dosen dan Mahasiswa Selasa, 05 April 2022Jam 09.00 s/d 15.00Tempat: Orangutan Haven Oleh Tim Yayasan Ekosistem LestariJoy Halomoan Boang Manalu, S.HutRahmat Fauzan, ST., MT

Event Berlalu Sumber Daya Manusia Tata Pamong

Pelantikan Dekan dan Wakil Dekan Fakultas Teknik periode 2022-2026

Pada hari Selasa tanggal 08 Februari 2022, Rektor resmi melantik Dekan dan Wakil Dekan Fakultas Teknik dalam periode jabatan 2022 s/d 2026. Selamat berkarya untuk Bapak Ir. Oloan Sitohang, M.T. yang akan memimpin Fakultas Teknik selama 5 tahun ke depan dengan didampingi Ibu Shanty Silitonga, S.T., M.T. !